BATAKHALAL -- Hidangan khas Mandailing, Tapanuli Selatan (Tapsel) dikenal dengan olahan bumbu dan rempah tradisional khas daerah tersebut. Bakar dan rebusan adalah bentuk penyajian umum menu khas Tapsel. Bumbu, bahan dan olahan cara alami inilah yang kemudian mewarnai cita rasa masakan Mandailing. Kamis (3/12/2015) siang ini, Imaji merekomendasikan Rumah Makan *RM ( Bujing Aura di Jalan Pelajar Medan Kota (tepat di depan SMP N 3 Medan) yang menghidangkan menu alas khas Mandailing, Tapsel.
Sumber
Tidak ada komentar:
Posting Komentar